

Pada awal kemunculannya, bahasa pemrograman masih dalam bentuk kode-kode bahasa mesin.

Pada jaman ini terdapat bahasa pemrograman yang pertama kali muncul sebelum adanya komputer modern, artinya bahasa pemrograman lebih tua dari komputer itu sendiri.
